Detail Cantuman Kembali
RISKA INDAH SARI - Personal Name

PENGARUH UKURAN BANK DAN MANAJEMEN ASET PERUSAHAAN SERTA PROFITABILITAS TERHADAP KREDIT BERMASALAH PADA BANK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

ABSTRAK

Riska Indah Sari. Pengaruh Ukuran Bank Dan Manajemen Aset Perusahaan
Serta Profitabilitas Terhadap Kredit Bermasalah Pada Bank yang teradaftar Di Bursa
Efek Indonesia ( Dibawah bimbingan Hj. Sri Mintarti dan Maryam Nadir ) .
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh ukuran bank,
manajemen asset perusahaan, dan profitabiltas terhadap kredit bermasalah. Sampel
yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 16 perusahaan sektor
perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.
Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi
berganda, Uji Asumsi Klasik ( Uji Autokorelasi, Uji Multikolinieritas, dan Uji
Heteroskedastisitas, Uji Normalitas ) dan pengujian hipotensis yang terdiri dari Uji T
( Uji Analisis Hubungan secara parsial ) dan Uji F ( Uji Analisis Hubungan Secara
Simultan) dengan bantuan SPSS versi 16. Pemilihan prosedur sampel yaitu dengan
menggunakan kriteria purposive sampling.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial bahwa variabel
Ukuran Bank (size) berpengaruh negatif tidak signifikan, manajemen asset
perusahaan (AMC ) berpengaruh negatif signifikan, Profitabilitas (ROA) berpengaruh
negatif signifikan, pada perusahaan sektor perbankan di Bursa Efek Indonesia.

Kata kunci : bank size, asset management companies, profitability, Non Porforming
Loan

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGARUH UKURAN BANK DAN MANAJEMEN ASET PERUSAHAAN SERTA PROFITABILITAS TERHADAP KREDIT BERMASALAH PADA BANK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI
Pengarang RISKA INDAH SARI - Personal Name
No. Panggil
Subyek
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2015
Penerbit
Jurusan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua