Detail Cantuman Kembali
Zahid Najmu Tsaqib - Personal Name

HUBUNGAN INDEKS MASA TUBUH DENGAN LAMA REHABILITASI PASKA REKONSTRUKSI LIGAMEN KRUSIAT ANTERIOR DI RSUD ABDOEL WAHAB SJAHRANIE

Lamanya waktu yang dibutuhkan dan tingginya biaya yang dikeluarkan pada saat proses rehabilitasi paska rekonstruksi ACL manandakan pentingnya melakukan intervensi dalam proses rehabilitasi paska rekonstruksi ACL. Durasi rehabilitasi ACL akan sangat bergantung pada kriteria kemajuan klinis yang telah, sedang, dan akan dicapai oleh pasien. IMT memainkan peran penting dalam hampir setiap kriteria progresi rehabilitasi paska cedera rekonstruksi ACL. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik pasien yang menjalani rehabilitasi paska cedera ACL dan menilai hubungan antara IMT dan lama fase rehabilitasi paska rekonstruksi ACL di RSUD Abdoel Wahab Sjahranie Samarinda. Penelitian ini menggunakan desain penelitian observasional analitik dengan metode cohort prospective. Terdapat total 43 pasien yang memenuhi kriteria sampel pada penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak didapatkan hubungan yang signifikan antara IMT dengan lama fase rehabilitasi paska rekonstruksi ACL (Hazard Ratio = 0,930, p = 0,138).

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul HUBUNGAN INDEKS MASA TUBUH DENGAN LAMA REHABILITASI PASKA REKONSTRUKSI LIGAMEN KRUSIAT ANTERIOR DI RSUD ABDOEL WAHAB SJAHRANIE
Pengarang Zahid Najmu Tsaqib - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI ZAH h 2024
Subyek Indeks Massa Tubuh
Lama Fase Rehabilitasi
Rehabilitasi Paska Rekonstruksi ACL
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2024
Penerbit Fakultas Kedokteran
Jurusan Kedokteran
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPA. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua