Pengaruh Penambahan Tepung Kulit Pisang Kepok (Musa paradisiaca) terhadap Kinerja Pertumbuhan dan Pemanfaatan pada Pakan Ikan Patin (Pangasius sp.)
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari penambahan tepung kulit pisang kepok dengan dosis berbeda terhadap kinerja pertumbuhan berupa berat mutlak, panjang total, dan laju pertumbuhan spesifik ikan patin serta pemanfaatan pakan ikan berupa tingkat konsumsi pakan, rasio efisiensi protein, dan efisiensi pemanfaatan pakan. Ikan patin yang digunakan berukuran 5 – 7 cm sebanyak 250 ekor. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari empat perlakuan dan tiga ulangan. Perlakuan pemberian pakan dengan penambahan tepung kulit pisang kepok dengan dosis 0%, 1%, 2%, dan 3% dalam pakan selama 30 hari pemeliharaan, dua kali sehari secara ad satiation. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tepung kulit pisang kepok yang diberikan pada ikan patin menunjukkan pengaruh yang nyata terhadap pertumbuhan berat mutlak, panjang total, dan laju pertumbuhan spesifik, serta rasio efisiensi protein dan efisiensi pemanfaatan pakan (P
Ketersediaan
Detail Information
Judul | Pengaruh Penambahan Tepung Kulit Pisang Kepok (Musa paradisiaca) terhadap Kinerja Pertumbuhan dan Pemanfaatan pada Pakan Ikan Patin (Pangasius sp.) |
---|---|
Pengarang | ELVIRA WIDYA KRISTI - Personal Name |
No. Panggil | SKRIPSI ELV p 2024 |
Subyek | Pertumbuhan rasio efisiensi protein efisiensi pemanfaatan pakan Ikan Patin kulit buah pisang kepok |
Bahasa | Indonesia |
Tempat Terbit | Universitas Mulawarman |
Tahun Terbit | 2024 |
Penerbit | Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan |
Jurusan | BUDIDAYA PERAIRAN |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
DIGITAL LIBRARY