PENERAPAN TERAPI SEFT PADA PERUBAHAN TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA KEPERAWATAN TINGKAT AKHIR SAAT MENYUSUN KTI DI UNIVERSITAS MULAWARMAN
Latar Belakang: Kecemasan merupakan salah satu gangguan emosi yang dapat dialami oleh siapa saja, termasuk mahasiswa. Kecemasan dapat disebabkan oleh berbagai faktor, seperti stres, tekanan, dan ketidakpastian. Seft merupakan terapi komplementer yang telah terbukti efektif dalam mengurangi atau mengatasi kecemasan. Tujuan: untuk mengetahui adanya perubahan tingkat kecemasan sebelum dan sesudah di berikan terapi Seft. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan studi kasus, dengan jumlah sampel 5 responden yang mengalami kecemasan sedang-berat, dengan teknik alat ukur penelitian ini menggunakan kuesioner HRS-A (Hamilton Rating Scale for Anxiety). Hasil: Hasil penelitian ini menunjukan adanya perubahan tingkat kecemasan yang cukup signifikan. dimana 3 responden dengan kecemasan sedang menjadi normal 2 dan ringan 1, dan 2 responden yang mengalami kecemasan berat menjadi ringan. Kesimpulan: Bahwa hasil penelitian menunjukan adanyan perubahan skor HARS sebelum dan setelah di berikan terapi Seft, maka terapi Seft dapat di gunakan untuk menggurangi tingkat kecemasan.
Ketersediaan
Detail Information
Judul | PENERAPAN TERAPI SEFT PADA PERUBAHAN TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA KEPERAWATAN TINGKAT AKHIR SAAT MENYUSUN KTI DI UNIVERSITAS MULAWARMAN |
---|---|
Pengarang | ABDI AL-FATIH - Personal Name |
No. Panggil | KARYA TULIS ILMIAH ABD p 2024 |
Subyek | Tingkat Kecemasan Terapi SEFT |
Bahasa | Indonesia |
Tempat Terbit | Universitas Mulawarman |
Tahun Terbit | 2024 |
Penerbit | Fakultas Kedokteran |
Jurusan | D3 Keperawatan |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
DIGITAL LIBRARY