Detail Cantuman Kembali

PENGARUH LOKASI, HARGA DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA RUMAH MAKAN MIE MUSTANIR CABANG M. YAMIN KOTA SAMARINDA

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari lokasi, harga, dan word of mouth terhadap keputusan pembelian secara parsial dan simultan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif melalui pendekatan asosiatif dengan skala likert. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik accidental sampling dengan sampel sebanyak 105 responden dari konsumen Rumah Makan Mie Mustanir Cabang M. Yamin. Pengujian hipotesis pada penelitian ini menggunakan software statistik SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel harga dan word of mouth berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian namun variabel lokasi tidak berpengaruh signifikan secara parsial terhadap keputusan pembelian. Secara simultan ketiga variabel tersebut berpengaurh signifikan terhadap keputusan pembelian pada Rumah Makan Mie Mustanir Cabang M. Yamin.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGARUH LOKASI, HARGA DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA RUMAH MAKAN MIE MUSTANIR CABANG M. YAMIN KOTA SAMARINDA
Pengarang Qothifah Risma Febriyanti - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI QOT p 2024
Subyek Keputusan Pembelian
Word of Mouth
harga
Lokasi
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2024
Penerbit Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Jurusan Administrasi Bisnis
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua