Detail Cantuman Kembali
HERDIANSYAH - Personal Name

Pengembangan Sistem Informasi Verifikasi Berita di Koran Kaltim

Media Massa dapat menjadi sarana untuk menyampaikan pesan kepada khalayak agar mengetahui atau melakukan suatu hal sesuai dengan pesan yang disampaikan. Dalam era informasi digital saat ini, penyebaran berita yang tidak akurat dapat mengakibatkan dampak negatif, termasuk di media cetak seperti Koran Kaltim. Koran Kaltim.com sebagai salah satu media informasi dengan tagline ‘Cerdas Bersama Rakyat’ diharapkan dapat memberikan kabar secara akurat dan profesional melalui tulisan-tulisan dan karyanya di laman website ataupun cetak. Oleh karena itu, perlu adanya pengembangan sistem verifikasi berita untuk memastikan keakuratan dan keberimbangan informasi yang disajikan kepada pembaca. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas berita yang diterbitkan oleh Koran Kaltim melalui implementasi sistem informasi berita yang efektif. Metode penelitian yang digunakan adalah waterfall sebagai struktur pengerjaan website. Data yang digunakan berasal dari uji bertita dari user terhadap admin sebagai yang melakukan verifikasi. Sistem verifikasi yang dikembangkan berhasil dilakukan dengan kriteria judul, isi dan referensi dimana verifikasi dapat disetujui dengan/tanpa revisi dari admin.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Pengembangan Sistem Informasi Verifikasi Berita di Koran Kaltim
Pengarang HERDIANSYAH - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI HER p 2024
Subyek Hoax
Sistem
Berita
Verifikasi
Koran Kaltim
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2024
Penerbit Fakultas Teknik
Jurusan Teknik Informatika
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua