GAMBARAN PENGETAHUAN REMAJA TENTANG SEKS BEBAS DI SMP NEGERI 1 ANGGANA
Pendahuluan: Banyak remaja saat ini yang terjerumus ke dalam pertemanan negatif para remaja beranggapan bahwa masa remaja merupakan era yang sangat bagus & banyak remaja yang menjadi korban seks bebas dan selaku penyebab terjadinya penyimpangan. Metodologi: Desain penelitian yang digunakan adalah metode deksriptif kuantitatif dengan pendekatan survey. Pengukuran sampel penelitian menggunakan rumus Krejcie 132 populasi dengan teknik pengambilan Purposive Sampling dan instrumen pengukuran menggunakan kuesioner skala guttman. Hasil: Berdasarkan hasil penelitian dijelaskan bahwa sebagian besar tingkat pengetahuan tentang Seks Bebas di kategori pengetahuan baik yaitu sebanyak 86 (65,15%). Hasil penelitian yang dilakukan di kelas 9 SMP Negeri 1 Anggana menunjukan bahwa pengetahuan baik pada kelas 9f sebanyak 18 remaja (81,82%) dan masih ada remaja dengan tingkat pengetahuan kurang pada kelas 9E sebanyak 6 remaja (26,09%). Kesimpulan:Pengetahuan remaja tentang seks bebas di SMP Negeri 1 Anggana dikategorikan dengan pengetahuan baik.
Ketersediaan
Detail Information
Judul | GAMBARAN PENGETAHUAN REMAJA TENTANG SEKS BEBAS DI SMP NEGERI 1 ANGGANA |
---|---|
Pengarang | ERINA NUR RAHMAD SAFPUTRI - Personal Name |
No. Panggil | KARYA TULIS ILMIAH ERI g 2024 |
Subyek | Pengetahuan Remaja Seks Bebas |
Bahasa | Indonesia |
Tempat Terbit | Universitas Mulawarman |
Tahun Terbit | 2024 |
Penerbit | Fakultas Kedokteran |
Jurusan | D3 KEPERAWATAN |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
DIGITAL LIBRARY