ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN KUTAI TIMUR DENGAN VARIABEL EKSPOR SEBAGAI VARIABEL MEDIASI
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang dapat mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi di Kabupaten Kutai Timur. Variabel yang diidentifikasi dalam penelitian ini adalah Pertumbuhan Ekonomi (Y2) sebagai variabel dependen, sedangkan DBH SDA (X1), Jumlah Belanja Infrastruktur (X2), Jumlah Investasi (X3), Kebijakan dan Jumlah Regulasi (X4) yang merupakan variabel independen serta Jumlah Ekspor Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Y1) sebagai variabel mediasi dalam penelitian ini. Penelitian ini menggunakan data panel tahun 2013 sampai dengan tahun 2022 dengan menggunakan analisis PLS (Partial Least Square).
Ketersediaan
Detail Information
Judul | ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN KUTAI TIMUR DENGAN VARIABEL EKSPOR SEBAGAI VARIABEL MEDIASI |
---|---|
Pengarang | MAYA ANJARWATI - Personal Name |
No. Panggil | TESIS MAY a 2024 |
Subyek | Pertumbuhan Ekonomi Dana Bagi Hasil SDA Belanja Infrastruktur Investasi, Ekspor Kebijakan dan Regulasi Pemerintah Kabupaten Kutai |
Bahasa | Indonesia |
Tempat Terbit | Universitas Mulawarman |
Tahun Terbit | 2024 |
Penerbit | Fakultas Ekonomi dan Bisnis |
Jurusan | MAGISTER ILMU EKONOMI |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
DIGITAL LIBRARY