Detail Cantuman Kembali
Bayu Agung Laksono - Personal Name

PERBANDINGAN PERFORMANCE AYAM BROILER DENGAN PERKANDANGAN SISTEM CLOSED HOUSE DAN CLOSED HOUSE BERBASIS IoT (INTERNET OF THINGS) DI PT. INTEGRASI TEKNOLOGI UNGGAS YOGYAKARTA

Tujuan penelitian ini adalah untuk untuk mengetahui perbedaan pengaruh kandang closed house berbasis IoT (Internet of Things) dan kandang closed house terhadap performance ayam broiler, konsumsi pakan, pertambahan bobot badan, FCR, bobot badan akhir dan mortalitas. Hasil pengujian perhitungan dan pengolahan data konsumsi pakan di kandang GAD Farm diperoleh hasil kandang Closed house berbasis IoT sebesar 634 g/ekor dan pada kandang closed house 727,2 g/ekor. pertambahan bobot badan diperoleh hasil kandang closed house berbasis IoT sebesar 429,2 g/ekor dan pada kandang closed house didapatkan hasil 349,81 g/ekor. konversi pakan diperoleh hasil kandang closed house berbasis IoT sebesar 1,3 dan kandang closed house sebesar 2. Suhu dan kelembaban kandang closed house berbasis IoT diperoleh rata-rata suhu 28,2˚ C dengan kelembaban 84,2 %. Kandang closed house diperoleh rata-rata suhu 28,9˚C dengan kelembaban 86,8 %. bobot badan akhir atau panen selama priode pemeliharaan ayam broiler diperoleh rata-rata bobot badan akhir pada closed house berbasis IoT sebesar 1.190,92 g/ekor dan Closed house di GAD Farm sebesar 955,75 g/ekor dan nilai mortalitas sebesar 2,185%. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan hasil performance analisis kandang Closed house berbasis IoT cenderung lebih tinggi dibandingkan dengan kandang Closed house di GAD Farm.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PERBANDINGAN PERFORMANCE AYAM BROILER DENGAN PERKANDANGAN SISTEM CLOSED HOUSE DAN CLOSED HOUSE BERBASIS IoT (INTERNET OF THINGS) DI PT. INTEGRASI TEKNOLOGI UNGGAS YOGYAKARTA
Pengarang Bayu Agung Laksono - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI BAY p 2024
Subyek AYAM BROILER
Closed House
IoT (Internet of Things)
GAD Farm
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2024
Penerbit Fakultas Pertanian
Jurusan Peternakan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua