PENGARUH DIGITAL MARKETING ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK SOMETHINC DI SAMARINDA
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan menjelaskan tentang pengaruh Digital Marketing, Electronic Word Of Mouth dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian di Samarinda. Populasi dalam penelitian ini adalah orang yang memiliki niat dan ketertarikan untuk melakukan pembelian produk Somethinc di Samarinda. Tehnik pemilihan sampel menggunakan nonprobability sampling yaitu dengan metode purposive sampling. Analisis dilakukan dengan menggunakan Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Digital Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian; Electronic Word Of Mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian; Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian.
Ketersediaan
Detail Information
Judul | PENGARUH DIGITAL MARKETING ELECTRONIC WORD OF MOUTH DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PRODUK SOMETHINC DI SAMARINDA |
---|---|
Pengarang | ADISTY PRAMESTYA WIDODO - Personal Name |
No. Panggil | SKRIPSI ADI p 2024 |
Subyek | Kualitas Produk Keputusan Pembelian electronic word of mouth DIGITAL MARKETING |
Bahasa | Indonesia |
Tempat Terbit | Universitas Mulawarman |
Tahun Terbit | 2024 |
Penerbit | Fakultas Ekonomi dan Bisnis |
Jurusan | manajemen |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
DIGITAL LIBRARY