PENGARUH PENDAPATAN PERKAPITA DAN SUKU BUNGA SERTA INFLASI TERHADAP TABUNGAN DI INDONESIA
Kusuma, Syifa. 2024. “Pengaruh Pendapatan Perkapita dan Suku Bunga serta Inflasi Terhadap Tabungan di Indonesia”. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh Pendapatan Perkapita dan Suku Bunga serta Inflasi Terhadap Tabungan di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode analisis data ECM (Error Correction Model) dengan bantuan software Eviews-12. Hasil analisis dari penelitian ini menunjukkan bahwa dalam jangka pendekvariabel pendapatan perkapita berpengaruh positif dan signifikan, sementara variabel suku bunga dan inflasi tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap tabungan. Sedangkan dalam jangka panjang variabel pendapatan perkapita dan suku bunga berpengaruh positif dan signifikan, sementara inflasi tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap tabungan.
Ketersediaan
Detail Information
Judul | PENGARUH PENDAPATAN PERKAPITA DAN SUKU BUNGA SERTA INFLASI TERHADAP TABUNGAN DI INDONESIA |
---|---|
Pengarang | SYIFA SABRINA KUSUMA - Personal Name |
No. Panggil | SKRIPSI SYI p 2024 |
Subyek | Pendapatan Perkapita, Suku Bunga, Inflasi, Tabunga |
Bahasa | Indonesia |
Tempat Terbit | Universitas Mulawarman |
Tahun Terbit | 2024 |
Penerbit | Fakultas Ekonomi dan Bisnis |
Jurusan | Ekonomi Pembangunan |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
DIGITAL LIBRARY