Detail Cantuman Kembali
Susilo - Personal Name

Pengaruh Persepsi Kemudahan, Kepercayaan Konsumen Dan Promosi Terhadap Minat Beli Ulang Pengguna Aplikasi Tokopedia

Antusias masyarakat berbelanja online melatarbelakangi hadirnya marketplace di Indonesia. Tokopedia adalah Salah satu penyedia layanan marketplace jual beli online yang dapat diakses dengan mudah menggunakan jaringan internet. Sejak berdiri pada tahun 2009, Tokopedia banyak mengalami jatuh bangun dalam usahanya menjadi Marketplace nomor 1 di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi kemudahan, kepercayaan konsumen dan promosi terhadap minat beli ulang konsumen Tokopedia di Indonesia, variabel terikat pada penelitian ini adalah minat beli ulang. Penelitian ini terdiri dari 86 responden. Penelitian ini bersifat kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan menguji persepsi kemudahan, kepercayaan konsumen dan promosi terhadap minat beli ulang. Analisis data yang digunakan adalah statitik deskriptif menggunakan SmartPLS (Smart Partial Least Squares) versi 3. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa persepsi kemudahan tidak berpengaruh positif signifikan terhadap minat beli ulang sedangkan kepercayaan konsumen berpengaruh positif signifikan terhadap minat beli ulang dan juga promosi berpengaruh positif signifikan terhadap minat beli ulang di Indonesia.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Pengaruh Persepsi Kemudahan, Kepercayaan Konsumen Dan Promosi Terhadap Minat Beli Ulang Pengguna Aplikasi Tokopedia
Pengarang Susilo - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI SUS p 2024
Subyek Promosi
Minat Beli Ulang
Kepercayaan Konsumen
Persepsi Kemudahan
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2024
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jurusan Manajemen
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua