Detail Cantuman Kembali
Andia Agustinus Gunawan - Personal Name

ANALISIS MOTIVASI BELAJAR SISWA, MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUN LEARNING KELAS XI DI SMA NEGERI 2 SENDAWAR (MATERI HIDROKARBON)

Perkembangan pendidikan di dunia tidak terlepas dari pasang surut, dalam perkembangannya pendidikan selalu mengalami perubahan kearah yang lebih baik, sesuai dengan tuntutan zaman, hal tersebut juga terjadi dalam perkembangan pendidikan di Indonesia yang mengarah ke lebih baik, walaupun masih terdapat banyak kekurangan. penelitian ini bertujuan untuk mengalisis motivasi belajar siswa dengan menggunakan model Quantum Learning pada pokok bahasan hidrokarbon di SMAN 2 Sendawar. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif. Instrumen penelitian terdiri dari angket dan lembar observasi. Metode analisis yaitu analisis data motivasi belajar siswa dan analisis lembar observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran Quantum Learning pada siswa di kelas XI IPA 4 SMAN 2 Sendawar dengan pokok bahasan hidrokarbon berpengaruh terhadap motivasi belajar siswa. Motivasi belajar siswa mengalami peningkatan setelah pembelajaran Quantum Learning pada skor indikator setiap pertemuan dengan persentase yang masing-masing mencapai 77.52%, 77.86% dan 85.05% masing-masing pada pertemuan 1, pertemuan 2 dan pertemuan 3. Selain itu, kriteria motivasi belajar siswa kelas XI IPA 4 SMAN 2 Sendawar digolongkan sangat baik (17%) dan baik (83%).

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul ANALISIS MOTIVASI BELAJAR SISWA, MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUN LEARNING KELAS XI DI SMA NEGERI 2 SENDAWAR (MATERI HIDROKARBON)
Pengarang Andia Agustinus Gunawan - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI AND a 2022
Subyek Motivasi Belajar, Quantum Learning, Hidrokarbon
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Jurusan Pendidikan Kimia
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua