Detail Cantuman Kembali
RINDA ALIANA SARI - Personal Name

DETERMINAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA MENURUT KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA

RINDA ALIANA SARI, 2023. “Determinan Indeks Pembangunan Manusia Menurut Kabupaten/Kota di Indonesia”. Dengan Dosen pembimbing Yesi Aprianti, S.E., M.Si. Kesejahteraan manusia pada suatu wilayah dapat di proyeksikan dengan IPM, karena IPM merupakan angka komposit yang dibentuk atas akses masuk ke Pendidikan, Kesehatan, & Ekonomi, penelitian ini bertujuan mengukur variabelvariabel yang mempengaruhi kesejahteraan manusia pada kabupaten/kota di Indonesia tahun 2021. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dimana data cross section yang dikumpulkan dianalisis dengan regresi. Variabel yang digunakan dalam peneltian ini yaitu pertumbuhan ekonomi, kemiskinan, pendidikan, kesehatan, dan dummy status wilayah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, secara statisik Pdrb tidak memiliki dampak terhadap IPM. Kemiskinan berpengaruh pada IPM secara negative, sehingga pemerintah perlu menurunkan angka kemiskinan untuk meningkatkan kesejahteraan. Selanjutnya, jumlah guru & tenaga kesehatan memiliki dampak terhadap peningkatan kesehatan, begitu pula dengan status kota pada daerah daerah di Indonesia.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul DETERMINAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA MENURUT KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA
Pengarang RINDA ALIANA SARI - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI RIN d 2023
Subyek IPM
Pdrb,
Kemiskinan,
Pendidikan,
Kesehatan,
Status wilayah,
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2023
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jurusan Ekonomi Pembangunan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua