Detail Cantuman Kembali

PENGARUH KUALITAS PRODUK KUALITAS LAYANAN HARGA TERHADAP MINAT BELI ULANG MELALUI KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK THRIFTING STORE SWOOSH DI SAMARINDA

Harga yang ditawarkan juga tidak jauh dengan harga pakaian baru tapi minat orang membeli sangat tinggi. Penelitian ini bertujuan umtuk melakukan pengujian dampak kualitas layanan, kualitas produk, serta harga terhadap keputusan pembelian melalui minat beli ulang untuk memastikan kelangsungan jangka panjang toko Thrifting Swoosh. Penelitian ini menerapkan jenis pendekatan kuantitatif statistik deskriptif. Jumlah sampel ada 100 responden dengan menggunakan metode rumus Lameshow. Data Primer berasal dari hasil pengisian kuesioner, dan Data sekunder diperoleh melalui dokumen atau individu lainnya. Peneliti melakukan analisa data menggunakan Uji Analisis Inferensial model Outer dan Inner, kemudian melakukan Uji Hipotesis menggunakan Uji tstatistik. Hasil penelitian ini, H1 dinyatakan variabel kualitas produk tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. H2 dinyatakan variabel kualitas layanan berpengaruh tidak signifikan terhadap keputusan pembelian. H3 dinyatakan variabel harga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. H4 dapat dinyatakan bahwa variabel keputusan pembelian tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang. Dapat disimpulkan kualitas produk tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Kualitas layanan dan harga berpengaruh tidak signifikan pada minat beli konsumen ditoko Thrifting Swoosh.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGARUH KUALITAS PRODUK KUALITAS LAYANAN HARGA TERHADAP MINAT BELI ULANG MELALUI KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK THRIFTING STORE SWOOSH DI SAMARINDA
Pengarang Muhammad Astrickosyah Daffa Pratama - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI MUH p 2023
Subyek Minat Beli Ulang
Kualitas Pelayanan
Kualitas Produk
Keputusan Pembelian
harga
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2023
Penerbit Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Jurusan Administrasi Bisnis
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua