Detail Cantuman Kembali
MARHADINA DWI LESTARI - Personal Name

INTERAKTIVITAS AKUN INSTAGRAM @EZRAALFATAH DALAM MEMBANGUN MOTIVASI MAHASISWA MENYUSUN SKRIPSI (Studi terhadap Mahasiswa Kalimantan Timur)

Skripsi yang merupakan karya tulis akhir bagi mahasiswa dengan program sarjana strata 1, ikut menjadi topik yang ramai dipilih Content creator di Instagram. Salah satu Content creator di Instagram yang aktif membagikan intformasi serta tips dalam mengerjakan skripsi ialah akun Instagram @ezraalfatah yang biasa disapa bang Ezra atau BangEz oleh para pengikutnya. Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan terkait interaktivitas akun instagram @ezraalfatah dalam membangun motivasi mahasiswa menyusun skripsi. Metode penelitian menggunakan penelitian kualitatif. Dalam pengumpulan sumber data, peneliti melakukan pengumpulan sumber data dalam bentuk data primer (pengikut akun instagram @Ezraalfatah, pengikut yang melakukan pengulangan pembuatan konten, dan mahasiswa pada Universitas Negeri/Swasta di Kalimantan Timur yang sedang dalam tahap mengerjakan skripsi (belum pendadaran). Data sekunder (studi kepustakaan berupa buku, jurnal, literatur dan sumber internet lainnya). Teknik Analisis data yang digunakan adalah Miles dan Huberman. Akun Instagram @ezraalfatah meningkatkan interaktivitas User to System dengan memanfaatkan algoritma Instagram melalui fitur Reels dan Hashtag untuk dapat menjangkau lebih banyak audiens. Akun Instagram @ezraalfatah juga memanfaatkan musik yang sedang viral pada Reels nya untuk bisa mendapatkan jangkauan yang lebih luas. Untuk meningkatkna konten di luar Instagram, seperti Youtube dan Tiktok, akun Instagram @ezraalfatah memanfaatkan fitur link di bio dan penambahan stiker link di Story untuk memudahkan pengguna berkunjung ke Youtube maupun ke Siaran Instagramnya.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul INTERAKTIVITAS AKUN INSTAGRAM @EZRAALFATAH DALAM MEMBANGUN MOTIVASI MAHASISWA MENYUSUN SKRIPSI (Studi terhadap Mahasiswa Kalimantan Timur)
Pengarang MARHADINA DWI LESTARI - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI MAR i 2023
Subyek Interaktivitas, Instagram
Motivasi, Mahasiswa, Skripsi
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2023
Penerbit Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Jurusan ILMU KOMUNIKASI
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua