Detail Cantuman Kembali
Salve Regina Caeli - Personal Name

Perlindungan Hukum Terhadap Anak Yang Menjadi Kurir Narkotika Di Kutai Kartanegara (Studi Kasus Putusan Nomor 39/Pid-Sus Anak/2017/PN Trg)

Permasalahan anak yang dijadikan kurir narkotika merupakan permasalahan yang tak kunjung usai hingga kini dimana Dalam peredarannya untuk mengelabuhi para pihak berwajib, tidak jarang para pengedar narkotika memanfaatkan anak di bawah umur untuk dijadikan kurir untuk mengantarkan narkoba dari satu tempat ketempat lain. Adanya faktorfaktor seperti, dijanjikannya imbalan yang lumayan besar serta kurangnya pengetahuan terhadap narkotika yang membuat anak di bawah umur menjadi sasaran bandar narkotika dalam mengedarkan narkotika secara luas dan terselubung Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji perlindungan hokum terhadap anak yang dijadikan kurir narkotika. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan normatif yang bertujuan mengkaji dua pokok pembahasan : Pertama, menganalisis penerapan ketentuan pidana terhadap anak sebagai kurir narkotika terpenuhi Nomor: 39/Pid.Sus- Anak/2017/PN Trg Kedua, untuk menganalisis pertimbangan majelis hakim terkait dengan Perlindungan Anak sebagai kurir Narkotika dalam putusan Nomor: 39/Pid.Sus- Anak/2017/PN Trg Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Undang-Undang Sistem Peradilan Pidana Anak dan Undang-Undang Perlindungan Anak memberikan perlindungan hukum kepada anak serta bertujuan untuk memberikan konsep perlindungan yang menyeluruh kepada anak dari segala bentuk tindak pidana yang ada, sehingga anak dapat beraktivitas dan menjalankan kesehariannya terbebas dari bentuk tindak pidana

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Perlindungan Hukum Terhadap Anak Yang Menjadi Kurir Narkotika Di Kutai Kartanegara (Studi Kasus Putusan Nomor 39/Pid-Sus Anak/2017/PN Trg)
Pengarang Salve Regina Caeli - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI SAL p 2023
Subyek Anak
Kurir Narkotika
Pidana Narkotika
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2023
Penerbit Fakultas Hukum
Jurusan Ilmu Hukum
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua