Detail Cantuman Kembali
FARIDA PURNOMO - Personal Name

PENERAPAN PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK REKOMENDASI PENERIMA BEASISWA CENDIKIA MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) – SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE (SMART)

Penerapan pendukung keputusan untuk rekomendasi penerima beasiswa cendikia menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) – Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART), dalam memberikan bantuan beasiswa cendikia diharapkan pendistribusian beasiswa ini tepat sasaran berdasarkan nilai mahasiswa dan kondisi ekonomi penerima beasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem pendukung keputusan yang dimana dapat merangkingkan setiap alternatif. Metode AHP digunakan untuk menentukan bobot kriteria dalam menentukan nilai prioritas dan metode SMART digunakan untuk merekomendasikan perankingan alternatif terbaik. Alternatif yang terkumpul sebanyak 191 data dengan menggunakan 4 kriteria yaitu: IPK, total penghasilan orang tua, jumlah anggota keluarga dan semester. Menghasilkan 6 alternatif terbaik yaitu A25, A29, A30, A88,A171, A191 sebagai alternatif terbaik dengan nilai prefrensi 0,9999.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENERAPAN PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK REKOMENDASI PENERIMA BEASISWA CENDIKIA MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) – SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE (SMART)
Pengarang FARIDA PURNOMO - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI FAR p 2023
Subyek Beasiswa
FARIDA PURNOMO
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN, METODE AHP-SMART
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2023
Penerbit Fakultas Teknik
Jurusan INFORMATIKA
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua