Detail Cantuman Kembali
HENRI - Personal Name

PELAKSANAAN PROSES PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 15 SAMARINDA (STUDI KASUS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN)

Praktik pembelajaran di sekolah umumnya masih berfokus pada guru, sedangkan siswa belum terlibat secara aktif dalam pembelajaran. Secara umum, keaktifan siswa yang tergolong rendah, hal ini terlihat dari sekolah di sekolah khusunya yang menjadi objek dalam penelitian ini mengenai guru terhadap respon keaktifan siswa yang mengikuti pelajaran IPS masih telihat kurang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan proses pembelajaran IPS di SMP N 15 Samarinda dengan penerapan model pembelajaran dan mengetahui penerapan model pembelajaran IPS di SMP N 15 Samarinda. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan November - Desember 2022. Subjek penelitian adalah pendidik. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Teknik analisis data yaitu terdiri dari pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Hasil penelitian ini berfokus untuk pelaksanaan proses pembelajaran di SMP N 15 Samarinda telah di lakukan oleh guru dengan menggunakan model pembelajaran talking Stick . Penerapan model pembelajaran yang di lakukan guru IPS di SMP N 15 Samarinda adalah model pembelajaran talking stick, pengajaran IPS dengan model pembelajaran talking stick memberikan kesempatan pada siswa untuk melatih mengemukakan pendapat, berbicara, dan percayaan diri sehingga menciptakan suasana menyenangkan. Model pembelajaran talking stick ini untuk melaksanaankan pada pembelajaran IPS dan pembelajaran lainnya.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PELAKSANAAN PROSES PEMBELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 15 SAMARINDA (STUDI KASUS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN)
Pengarang HENRI - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI HEN p 2023
Subyek Model Pembelajaran
Proses Pembelajaran
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2023
Penerbit Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Jurusan PENDIDIKAN EKONOMI
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua