Detail Cantuman Kembali
Eka Sri Mulyani - Personal Name

Pengaruh pendapatan asli daerah (PAD)terhadap pertumbuhan ekonomi di provinsi kalimantan timur tahun 2001-2020

Eka Sri Mulyani, 2022 Penelitian dengan judul Pengaruh Pendapatan Asli Daerah terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2001-2020 dilaksanakan dibawah bimbingan Dr. Sudarman, S.Pd., M.Pd sebagai Dosen Pembimbing I dan Ratna Fitri Astuti, S.Pd., M.Pd sebagai Dosen Pembimbing II.
Penelitian ini berjudul “pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kalimantan Timur tahun 2001-2020”. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Kalimantan Timur tahun 2001- 2020. Teknik pengumpulan daa yang digunakan dalam peneliian ini adalah teknik dokumenasi. Data diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kalimantan Timur. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi sederhana. Hasil penelitian ini adalah pendapatan asli daerah berpengaruh positif terhadap pertumbuhan ekonomi sebesar 76,2%.Sedangkan sisanya sebesar 23,8% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Pengaruh pendapatan asli daerah (PAD)terhadap pertumbuhan ekonomi di provinsi kalimantan timur tahun 2001-2020
Pengarang Eka Sri Mulyani - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI EKA p 2022
Subyek PAD, Pertumbuhan ekonomi, APBD
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Jurusan PENDIDIKAN EKONOMI
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua