Detail Cantuman Kembali
DWI AGUNG LAKSONO - Personal Name

DAMPAK PT. REA KALTIM PLANTATIONS TERHADAP KONDISI SOSIAL EKONOMI MASYARAKATDI DESA PERDANA KECAMATAN KEMBANG JANGGUT

Perubahan yang terjadi akibat berdirinya perusahaan kelapa sawit akan menimbulkan dampai positif atau sebaliknya akan menimbuka hal-hal negatif yang justru merugikan masyarakat sekitar . Hal ini yang melatar belakangi penelitian karena penulis ingin mengtahui dampak keberadaan perusahaan erhadap kondisi sosial dan ekonomi masyarakat sekitar. Penelitian ini bertujuan untuk melihat dampak yang di timbulkan oleh keberadaan perusahaan terhadap kondisi sosial dan ekonomi masyarakat yang inggal di lokasi perusahaan. Penelitian ini di laksanakan pada bulan Agustus sampai dengan September 2022, di Desa Perdana, Kecamatan Kembang Janggut Kabupaten Kutai Kartanegarara. Metode pengambilan sample mengunakan metode pengambilan secara acak (Random Sampling), responden berjumlah 41 responden, analisis data yang digunakan adalah Skala Likert. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa dampak perusahaan kelapa sawit di Desa Perdana yaitu (1) Dampak aspek sosial yang di timbulkan dari penelitian berdirinya perusahaan berdampak positif terhadap pendidikan, kesehatan, harga tanah dan fasilitas umum. Sedangkan pada interaksi sosial berdampak negatif. (2) Dampak aspek ekonomi yang ditimbulkan dari berdirinya perusahaan kelapa sawit yaitu berdampak positif terhadap bertambahnya lapangan pekerjaan, menurunnya angka pengangguran dan meningkatkan pendapatan masyarakat.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul DAMPAK PT. REA KALTIM PLANTATIONS TERHADAP KONDISI SOSIAL EKONOMI MASYARAKATDI DESA PERDANA KECAMATAN KEMBANG JANGGUT
Pengarang DWI AGUNG LAKSONO - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI DWI d 2022
Subyek Dampak Sosial, Dampak Ekonomi, Kelapa Sawit
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Pertanian
Jurusan AGRIBISNIS
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua