Detail Cantuman Kembali
Dwi Apriliyanti - Personal Name

Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Behavioral Finance, dan Risk Tolerance Terhadap Pengambilan Keputusan Investasi Masyarakat Di Kota Samarinda

Dwi Apriliyanti, Pengaruh Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Behavioral Finance, dan Risk Tolerance Terhadap Pengambilan Keputusan Investasi Masyarakat Di Kota Samarinda, H. Irwansyah Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pengetahuan keuangan, behavioral finance, dan risk tolerance terhadap pengambilan keputusan investasi masyarakat di Kota Samarinda.
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi seluruh masyarakat Kota Samarinda yang usianya kisaran 21-40 tahun, yang berpenghasilan stabil dan memiliki umur yang cukup matang untuk berinvestasi. Dengan teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 orang. Data yang digunakan merupakan data primer yang dikumpulkan melalui survei kuesioner secara langsung maupun tidak langsung yang diukur menggunakan skala Likert. Metode analisis data diuji dengan menggunakan Statistical Product and Service Solution (SPSS), yang meliputi uji validitas, reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, dan pengujian hipotesis melalui uji t dan uji f, serta analisis koefisien determinasi (R 2 ). Berdasarkan hasil uji parsial (uji t) menunjukkan bahwa: 1) pengetahuan keuangan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap pengambilan keputusan investasi, 2) behavioral finance memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap pengambilan keputusan investasi, dan 3) risk tolerance memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap pengambilan keputusan investasi. Hal ini berarti semakin tinggi pengetahuan dan semakin baik perilaku keuangan seseorang serta memiliki toleransi risiko yang baik pula terhadap investasi maka semakin baik keputusan investasi yang akan diambil.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Behavioral Finance, dan Risk Tolerance Terhadap Pengambilan Keputusan Investasi Masyarakat Di Kota Samarinda
Pengarang Dwi Apriliyanti - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI DWI p 2023
Subyek Pengetahuan Keuangan, Behavioral Finance,
Risk Tolerance, Keputusan Investasi
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2023
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jurusan AKUNTANSI
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua