Detail Cantuman Kembali
Kiki Sabrina - Personal Name
Ruth Dania Putry Ramadhani - Personal Name
Gloria Novi Tamara Tamba - Personal Name

Penyuluhan Pendidikan Keluarga Harmonis bagi Ibu PKK Kelurahan Karang Anyar

Permasalahan yang terjadi di Kelurahan Karang Anyar yaitu kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang disebabkan karena kurangnya pendidikan pengetahuan tentang membangun kelurga harmonis. Oleh karena itu, pelaksanaan penyuluhan keluarga harmonis menjadi hal yang perlu dilaksankan. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu metode edukasi melalui tahapan persiapan seperti melaksanakan koordinasi, melaksanakan sosialisasi program, menjalin kesepakatan dengan mitra, menyiapkan media pembelajaran berupa video dan modul dan pelaksanaan penyuluhan itu sendiri. Kegiatan penyuluhan pendidikan keluarga harmonis ini dilaksanakan pada bulan juli dengan peserta adalah Ibu PKK di Kelurahan Karang Anyar yang berjumlah 30 Orang. Pada pelaksanaan penyuluhan, dilaksanakan dengan menyampaikan materi dengan metode ceramah. Selanjutnya diskusi dengan para Ibu PKK terkait dengan materi yang disampaikan. Pada pelaksanaan kegiatan juga terdapat pemutaran video yang dijadikan bahan diskusi dengan para peserta. Selanjutnya evaluasi pelaksana melihat adanya pengetahuan baru dengan ibu-ibu PKK dipersilahkan untuk maju kedepan mempresentasikan atau menyampaikan hasil analisis video yang ditampilkan dikaitkan dengan materi pendidikan keluarga harmonis. Hasilnya adalah adanya pengetahuan baru bagi ibu PKK terkait dengan Pendidikan Keluarga Harmonis.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Penyuluhan Pendidikan Keluarga Harmonis bagi Ibu PKK Kelurahan Karang Anyar
Pengarang Kiki Sabrina - Personal Name
Ruth Dania Putry Ramadhani - Personal Name
Gloria Novi Tamara Tamba - Personal Name
No. Panggil Jurnal Karya Tulis Ilmiah KIK p 2022
Subyek Kekerasan dalam Rumah Tangga;
Pendidikan Keluarga Harmonis
Pendidikan Masyarakat; Penyuluhan Ibu Rumah Tangga
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Jurusan PENDIDIKAN MASYARAKAT
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua