Detail Cantuman Kembali
Anis Tri Mailani - Personal Name

Dampak Strategi Manajemen Operasi Pada Suasana Kafe Terhadap Kepuasan Pelanggan

Perkembangan industri jasa semakin meningkat dan banyak sekali bisnis yang didirikan seperti bisnis kafe dengan bermacam-macam model yang dibuat agar menarik pelanggan, ada pun banyak nya bisnis ini tidak menutup kemungkinan banyaknya pesaing yang ada, maka dari itu perlunya meningkatkan strategi manajemen opersai. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh elemen struktural tata letak, dekorasi, lokasi, dan kebersihan terhadap elemen infastruktur yaitu suasana dan pengaruh suasana terhadap kepuasan pelanggan. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan motode Simple Random Sampling sebanyak 180 responden dari kafe Sangatta, Bontang, dan Samarinda. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Structural Equation Model (SEM). Temuan dari penelitian ini adalah adanya pengaruh signifikan antara dekorasi dan kebersihan terhadap suasana, pengaruh tidak signifikan antara tata letak dan lokasi terhadap suasana, dan adanya pengaruh signifikan suasana terhadap kepuasan pelanggan.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Dampak Strategi Manajemen Operasi Pada Suasana Kafe Terhadap Kepuasan Pelanggan
Pengarang Anis Tri Mailani - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI ANS d 2022
Subyek Operasional, Srategi Manajemen Operasi, suasana,
kepuasan Pelanggan, tata letak,
dekorasi, lokasi, kebersihan
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jurusan Manajemen
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua