Detail Cantuman Kembali
Raul Vivo Gonzalez - Personal Name

Survei Tingkat Pengetahuan Peraturan Permainan Pada Atlet Rugby Kota Samarinda Kalimantan Timur

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa tinggi tingkat pengetahuan tim rugby Kota Samarinda, Kalimantan Timur terhadap peraturan permainan rugby. Penelitian ini dilakukan menggunakan instrument berupa soal tes tertulis. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dengan perhitungan presentase. Populasi penelitian ini adalah 48 orang atlet, sampel diambil menggunakan Teknik sampling purposive, dengan jumlah 12 orang atlet. Teknik pengumpulan data menggunakan Angket, Observasi, Dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dengan persentase menggunakan bantuan program SPSS. Hasil Penelitian : Disimpulkan bahwa sebanyak 1 anggota tim rugby Kota Samarinda, Kalimantan Timur (8,33%) mempunyai tingkat pengetahuan tentang peraturan permainan Rugby dengan kategori sangat tinggi, sebanyak 3 anggota (25,00%) mempunyai tingkat pengetahuan tentang permainan Rugby dengan kategori tinggi, sebanyak 4 anggota (33,33%) mempunyai tinggkat pengetahuan tentang peraturan permainan Rugby dengan kategori sedang, sebanyak 3 anngota (25,00%) dengan kategori rendah, dan 1 anggota (8,33%) termasuk kategori sangat rendah.
Kata Kunci: Pengetahuan peraturan permainan, Rugby

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Survei Tingkat Pengetahuan Peraturan Permainan Pada Atlet Rugby Kota Samarinda Kalimantan Timur
Pengarang Raul Vivo Gonzalez - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI RAU s 2022
Subyek Pengetahuan peraturan permainan, Rugby
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Jurusan Pendidikan Olahraga
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua