Detail Cantuman Kembali
NUR WAHYIDILLAH M. - Personal Name

Faktor yang Berhubungan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja (PKPR) oleh Remaja Usia 15-19 Tahun di Wilayah Kerja Puskesmas Topoyo Kabupaten Mamuju Tengah Provinsi Sulawesi Barat

Masalah serta resiko kesehatan remaja memerlukan program yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan remaja tentang kesehatan dan perilaku hidup sehat serta memberikan pelayanan kesehatan yang berkualitas bagi remaja,Pada tingkat global, angka capaian keberhasilan program Youth Friendly Health Services (YFHS) sebesar 95%, di Indonesia telah mencapai target nasional sebesar 40% dalam pemanfaatan PKPR, tetapi masih Provinsi yang masih dibawah target nasional dalam pencapaian penyelenggaraan PKPR adalah Provinsi Sulawesi Barat yaitu sekitar 30%. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan pemanfaatan PKPR oleh remaja usia 15-19 tahun di wilayah kerja Puskesmas Topoyo. Jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Sampel pada penelitian ini sebanyak 92 sampel diperoleh melalui teknik purposive sampling dengan pengumpulan data secara online menggunakan angket bentuk link google formulir. Data dianalisis menggunakan uji Chi-Square dan uji Kolmogorov-Smirnov. Hasil analisis menunjukkan sebanyak 63% responden tidak memanfaatkan PKPR, 67,4% responden memiliki pengetahuan cukup, keluarga tidak mendukung 65,2% serta responden membutuhkan pelayanan kesehatan 70,7% responden. Analisis data menggunakan uji chi-square dan uji kolmogorov-smirnov menunjukkan ada hubungan antara pengetahuan (p-value =

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Faktor yang Berhubungan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja (PKPR) oleh Remaja Usia 15-19 Tahun di Wilayah Kerja Puskesmas Topoyo Kabupaten Mamuju Tengah Provinsi Sulawesi Barat
Pengarang NUR WAHYIDILLAH M. - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI NUR f 2022
Subyek Dukungan Keluarga, Kebutuhan, Pemanfaatan,
Pengetahuan, PKPR
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Kesehatan Masyarakat
Jurusan Kesehatan Masyarakat
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua