Detail Cantuman Kembali
Ririz Nurachdina - Personal Name

Pengaruh Komitmen Organisasi dan Regulasi Diri Terhadap Prokrastinasi Akademik Mahasiswa/I Aktivis Pecinta Alam Universitas Mulawarman

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komitmen organisasi dan regulasi diri terhadap prokrastinasi akademik Mahasiswa aktivis PecintaAlam Universitas Mulawarman. Penelitian ini menggunakan pendekatankuantitatif. Subjek penelitian ini merupakan 91 Mahasiswa/I aktivis Pecinta Alamyang tersebar di Universitas Mulawarman yang dipilih berdasarkan teknik sampel jenuh dengan rancangan non-probability sampling. Alat ukur penelitianini menggunakan skala prokrastinasi akademik, skala komitmen organisasi, danskalaregulasi diri. Data yang terkumpul kemudian dianalisis menggunakan analisisregresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkanhasil uji hipotesis, ditemukan nilai p= 0.891 yang berarti tidak terdapat pengaruhkomitmen organisasi dan regulasi diri terhadap prokrastinasi akademik. Kemudian, berdasarkan hasil uji regresi sederhana diketahui: tidak terdapat pengaruhkomitmen organisasi terhadap prokrastinasi akademik dengan koefisien β=0.032, serta tidak terdapat pengaruh regulasi diri terhadap prokrastinasi akademik dengankoefisien β= -0.047.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Pengaruh Komitmen Organisasi dan Regulasi Diri Terhadap Prokrastinasi Akademik Mahasiswa/I Aktivis Pecinta Alam Universitas Mulawarman
Pengarang Ririz Nurachdina - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI RIR p 2022
Subyek Komitmen Organisasi
Prokrastinasi akademik
Regulasi Diri
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Jurusan Psikologi
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua