Detail Cantuman Kembali
Yuditha Mei Fanny Purba - Personal Name

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Air Panas Daun Lai (Durio kutejensis (Hassk.) Becc.) terhadap Bakteri Bacillus cereus (Frankland and Frankland) dan Salmonella typhi (Schroeter)

Daun tanaman lai memiliki senyawa metabolit sekunder berupa alkaloid, flavonoid, saponin, fenolik juga steroid yang memiliki potensi untuk dikembangkan sebagai bahan antibakteri. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah ekstrak air panas daun lai memiliki aktivitas antibakteri terhadap bakteri Bacillus cereus dan Salmonella typhi. Penelitian dilaksanakan dengan menggunakan metode eksperimental laboratoris di Laboratorium Fisiologi Perkembangan dan Molekuler Hewan di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Mulawarman, yaitu uji aktivitas antibakteri dengan metode Kirby-Bauer atau metode difusi kertas cakram. Hasil penelitian menunjukan bahwa ekstrak air panas daun lai dari konsentrasi 0 hingga 50% belum menunjukkan adanya aktivitas antibakteri untuk dapat menghambat pertumbuhan bakteri Bacillus cereus dan Salmonella typhi.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Air Panas Daun Lai (Durio kutejensis (Hassk.) Becc.) terhadap Bakteri Bacillus cereus (Frankland and Frankland) dan Salmonella typhi (Schroeter)
Pengarang Yuditha Mei Fanny Purba - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI YUD u 2022
Subyek Antibakteri
Lai (Durio kutejensis)
Salmonella typhi
Bacillus cereus
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam
Jurusan Biologi
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua