Detail Cantuman Kembali
radi tukimin - Personal Name

Pengembangan aplikasi kuis android berbasis online pada mata pelajaran olahraga untuk mempermudah guru dalam mengambil nilai siswa secara online

Media pembelajaran kuis online diharapkan dapat menumbuhkan minat belajar siswa terhadap materi pelajaran. Dengan perasaan senang ketika menggunakan media pembelajaran diharapkan siswa dapat lebih bisa menfaatkan hendpone sebagai media pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk 1) mengembangkan media pembelajaran aplikasi kuis online pada materi bola voli,
2) mengimplementasikan agar mengetahui kelayakan media pembelajaran aplikasi kuis online di Sekolah Menengah Pertama Geleo Asa
Jenis penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan dengan menggunakan model penelitian dan pengembangan yang sudah diadaptasi meliputi: pengumpulan data, desain produk, validasi desain, uji coba produk, uji coba pemakaian dan produksi masal, subjek uji coba penelitian ini terdiri dari satu ahli materi, 3 ahli media dan 18 siswa kelas IX SMPN 3 Geleo Asa
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: 1) desain media pembelajaran aplikasi kodular berbasi online ini berhasil dikembangankan 2) hasil penelitian ahli materi mendapatkan skor rata-rata 3,93 dengan kategori “sangai baik” dan hasil uji coba siswa mendapatkan skor rata-rata 4,53 dengan kategori “sangat baik”. Dengan demikian, desain media pembelajaran aplikasi kodular pada mata pembelajaran olahraga yang dikembangkan dianggap layak untuk dijadikan desain media pembelajaran

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Pengembangan aplikasi kuis android berbasis online pada mata pelajaran olahraga untuk mempermudah guru dalam mengambil nilai siswa secara online
Pengarang radi tukimin - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI RAD p 2022
Subyek pekembangan aplikasi kuis
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Jurusan pendidikan ilmu komputer
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua