Detail Cantuman Kembali
LUTHFIANA ELLY FAUZIA - Personal Name

Pengaruh Corporate Governance, Free Cash Flow dan Leverage Terhadap Earnings Management Pada Perusahaan Sektor Consumer Goods Industry Yang Terdaftar di BEI 2017-2019

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Corporate Governance, Free Cash Flow dan Leverage Terhadap Earnings Management Pada Sektor Consumer Goods Industry di Indonesia. Pemilihan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Sampel pada penelitian ini berjumlah 43 perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2017-2019.
Hasil dari penelitian ini mengindikasikan bahwa Manajerial Ownership dan Institutional Ownership berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap Earnings Management, Foreign Ownership berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Earnings Management, Free Cash Flow dan Leverage berpengaruh positif dan signifikan terhadap Earnings Management.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Pengaruh Corporate Governance, Free Cash Flow dan Leverage Terhadap Earnings Management Pada Perusahaan Sektor Consumer Goods Industry Yang Terdaftar di BEI 2017-2019
Pengarang LUTHFIANA ELLY FAUZIA - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI SIT p 2021
Subyek Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional,
Kepemilikan Asing, Arus Kas Bebas,
Leverage, Manajemen Laba
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2022
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jurusan MANAJEMEN
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPA. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua