Detail Cantuman Kembali
RAHMAN AL JULIANSYAH - Personal Name

MODAL, LAMA USAHA DAN JAM KERJA YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PEDAGANG KAKI LIMADI KELURAHAN DADI MULYA KECAMATAN SAMARINDA ULU KOTA SAMARINDA

Rahman AL. Juliansyah (2021) “Modal, Lama Usaha, dan Jam Kerja yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Kaki Lima di Kelurahan Dadi Mulya Kecamatan Samarinda Ulu Kota Samarinda” dibawah bimbingan Bapak Erwin Kurniawan A.
Adapun tujuan penelitian ini untuk mengetahui modal, lama usaha, dan jam kerja terhadap pendapatan dari pedagang kaki lima yang berlokasi di Kelurahan Dadi Mulya Kecamatan Samarinda Ulu (Kota Samarinda). Basis penelitian menerapkan pendekatan kuantitatif dan data primer. Model analisis berupa regresi linier berganda, dimana interpretasi data didukung oleh software SPSS.
Mengacu serangkaian tahapan analisis, penelitian ini membuktikan bahwa ketiga variabel (modal, lama usaha, dan jam kerja) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan pedagang kaki lima di objek penelitian. Kontribusi penelitian terletak pada komponen atau dimensi yang diterapkan untuk menginvestigasi seberapa besar dampak dari modal, lama usaha, dan jam kerja bagi pendapatan pedagang. Selain itu, agenda bagi studi untuk masa mendatang, diharapkan lebih mempertimbangkan metode yang lebih variatif.
Kata kunci: modal, lama usaha, jam kerja, pendapatan, pedagang kaki lima, Samarinda

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul MODAL, LAMA USAHA DAN JAM KERJA YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PEDAGANG KAKI LIMADI KELURAHAN DADI MULYA KECAMATAN SAMARINDA ULU KOTA SAMARINDA
Pengarang RAHMAN AL JULIANSYAH - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI RAH m 2021
Subyek modal, lama usaha, jam kerja,
pendapatan, pedagang kaki lima, Samarinda
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2021
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jurusan EKONOMI PEMBANGUNAN
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua