Detail Cantuman Kembali
RINI SETYANINGRUM - Personal Name

UJI PERBANDINGAN KONSENTRASI EFEK ANTIBAKTERIAL EKSTRAK ETANOL RIMPANG KUNYIT (Curcuma longa Linn) TERHADAP Escherichia coli DENGAN METODE DIFFUSION TEST KIRBY BAUER

Penelitian ini mengenai “ Uji Perbandingan Konsentrasi Efek Antibakterial Ekstrak Etanol Rimpang Kunyit (Curcuma longa Linn) Terhadap Escherichia coli Dengan Metode Diffusion Test Kirby Baeur”, telah dilakukan mulai bulan Oktober sampai dengan Desember 2011. Penelitian dilakukan secara observasi analitik terhadap rimpang kunyit (Curcuma longa Linn). Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap dengan 3 (tiga) perlakuan konsentrasi dan 3 pengulangan. Konsentrasi tersebut yaitu 8% ekstrak etanol rimpang kunyit, 16% ekstrak etanol rimpang kunyit, dan 24% ekstrak etanol rimapng kunyit. Peubah yang diamati adalah : zona hambat yang dihasilkan dan perbandingan efek antibakteri tiap konsentrasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian ekstrak etanol rimpang kunyit 8%, 16%, dan 24% tidak memiliki perbandingan efek antibakteri terhadap Escherichia coli.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul UJI PERBANDINGAN KONSENTRASI EFEK ANTIBAKTERIAL EKSTRAK ETANOL RIMPANG KUNYIT (Curcuma longa Linn) TERHADAP Escherichia coli DENGAN METODE DIFFUSION TEST KIRBY BAUER
Pengarang RINI SETYANINGRUM - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI RIN u 2011
Subyek ekstrak etanol, Curcuma longa Linn
Eschericia coli, Diffusion Test Kirby Bauer
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2011
Penerbit Fakultas Kedokteran
Jurusan Kedokteran Umum
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua