Detail Cantuman Kembali
Niko Saputro Prasetyo - Personal Name

PENGOLAHAN CITRA DIGITAL UNTUK PENGENALAN BUAH MENGGUNAKAN FITUR WARNA, TEKSTUR DAN BENTUK

Buah adalah suatu tumbuhan yang memiliki jenis yang bermacam-macam. Manusia dapat mengidentifikasi atau mengenali jenis buah berdasarkan ciri yang dimilikinya yaitu warna, tekstur, dan bentuk. Proses identifikasi ini dapat dilakukan secara terkomputerisasi dengan pengolahan citra digital menggunakan objek berupa citra digital buah. Citra buah akan diekstraksi ciri terlebih dahulu menggunakan Hue, Saturation, Value (HSV) pada ciri warna, Gray Level Co-occurrence Matrix (GLCM) pada ciri tekstur dan Region Properties pada ciri bentuk. Eksperimen dilakukan pada tahap identifikasi menggunakan K-Nearest Neighbor (KNN) dengan 3 jarak berbeda yaitu Euclidean, Minkwoski dan Manhattan/City Block dan dengan parameter tetangga k = 1, k = 3, k = 5, dan k = 7. Hasil pengujian menggunakan Confusion Matrix mendapatkan tingkat akurasi di atas 96% dengan hasil tertinggi mencapai 100% yang terdapat pada jarak Manhattan/City Block dengan parameter k = 1, k = 3, dan k = 5.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGOLAHAN CITRA DIGITAL UNTUK PENGENALAN BUAH MENGGUNAKAN FITUR WARNA, TEKSTUR DAN BENTUK
Pengarang Niko Saputro Prasetyo - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI NIK p 2020
Subyek pengolahan citra digital
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2020
Penerbit Fakultas Teknik
Jurusan Informatika
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua