Detail Cantuman Kembali
SIAGIAN ENISIA LAORA - Personal Name

PENGARUH PERCEIVED EASE OF USE DAN PERCEIVED USEFULNESS TERHADAP REPURCHASE INTENTION YANG DIMEDIASI OLEH CUSTOMER TRUST

Kegiatan berbelanja online merupakan salah satu solusi untuk orang - orang yang memiliki aktivitas yang padat dan waktu yang terbatas cukup mengakses melalui media yang terhubung melalui jaringan internet pembeli bisa mengakses situs online memilih barang kemudian bertransaksi secara langsung untuk membeli keperluan yang dibutuhkan dengan berbagai jenis fasilitas pembayaran yang telah disediakan.
Penelitiaan ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh kemudahan dan kegunaan terhadap minat beli ulang yang dimediasi oleh kepercayaan konsumen pada aplikasi berbelanja online . Populasi dalam penelitiaan ini adalah Infinity population. Teknik pemilihan sampel pada penelitian ini menggunakan nonprobability sampling dengan metode purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden . Analisis dilakukan dengan partial least square (PLS) dengan SmartPLS 3.0 .
Hasil dari penelitiaan menunjukan bahwa persepsi kemudahan berpengaruh tidak signifikan terhadap minat beli ulang sedangkan persepsi kegunaan berpengaruh signifikan terhadap minat beli ulang . kepercayaan konsumen tidak dapat memediasi pengaruh persepsi kemudahan terhadap minat beli ulang serta kepercayaan konsumen tidak dapat memediasi pengaruh persepsi kegunaan terhadap minat beli ulang , Dan kepercayaan konsumen tidak berpengaruh signifikan terhadap minat beli ulang konsumen.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGARUH PERCEIVED EASE OF USE DAN PERCEIVED USEFULNESS TERHADAP REPURCHASE INTENTION YANG DIMEDIASI OLEH CUSTOMER TRUST
Pengarang SIAGIAN ENISIA LAORA - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI SIG p 2020
Subyek Persepsi Kemudahan, Persepsi Kegunaan, Kepercayaan
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2020
Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jurusan Manajemen
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua