Detail Cantuman Kembali
Muntiari Kasi - Personal Name

Analisis Tingkat Hubungan Jumlah Zakat Produktif, Umur Mustahik, dan Lama Usaha Terhadap Produktivitas Usaha Mustahik (Studi Pada Badan Amil Zakat Nasional Kota Samarinda)

Muntiari Kasi, Analisis Tingkat Hubungan Jumlah Zakat Produktif, Umur Mustahik, Dan Lama Usaha Mustahik Terhadap Produktivitas Usaha Mustahik (Studi Pada Badan Amil Zakat Kota Samarinda). Dibimbing oleh Prof. Dr. Muhammad Saleh Mire, M.S selaku dosen pertama, Dr. Hj. Siti Amalia, S.E., M.Si selaku dosen kedua.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara variabel jumlah zakat, umur mustahik, dan lama usaha mustahik terhadap produktivitas usaha mustahik. Berdasarkan data statistik BAZNAS bahwa pengumpulan dana zakat sangat tinggi setiap tahunnya, hingga mencapai angka triliunan, tetapi semua itu tidak sesuai dengan kenyataan besaran jumlah dana zakat yang diperoleh dan pengolahaan yang dilakukan oleh Lembaga Amil Zakat.
Pendekatan dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Jenis penelitian ini adalah Analisis koefisien korelasi dengan menggunakan Pearson Product Moment. Populasi dalam penelitian ini adalah mustahik yang menerima zakat produktif dari Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Samarinda tahun 2015, dengan sampel sebanyak 30 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Wawancara, Kuesioner, Metode dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah adalah rumus atau teknik persentase.
Dari hasil penelitian ini, membuktikan bahwa adanya korelasi antara jumlah zakat produktif, umur mustahik dan lama usaha mustahik terhadap produktivitas usaha mustahik serta memiliki pengaruh yang signifikan.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul Analisis Tingkat Hubungan Jumlah Zakat Produktif, Umur Mustahik, dan Lama Usaha Terhadap Produktivitas Usaha Mustahik (Studi Pada Badan Amil Zakat Nasional Kota Samarinda)
Pengarang Muntiari Kasi - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI MUN a 2020
Subyek Jumlah Zakat Produktif, Umur, Lama Usaha, Produkti
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2020
Penerbit
Jurusan Ekonomi Islam
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua