Detail Cantuman Kembali
MUHAMMAD RIZAL - Personal Name

PENGARUH MOTIVASI DAN PENGAWASAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA BANK KALTIM SYARIAH CABANG SAMARINDA

Tujuan penlitian ini untuk mengetahui pengaruh motivasi dan pengawasan terhadap produktivitas kerja pegawai pada Bank Kaltim Syariah Cabang Samarinda. Dasar teori yang digunakan Motivasi, Pengawasan, dan produktivitas kerja.
Menggunakan alat analisis regresi linear berganda dengan jumlah responden 40 pegawai.
Hasil penelitian menyimpulkan bawa :Motivasi memiliki pengaruh dan signifikan terhadap produktivitas kerja pegawai Bank Kaltim Syariah Cabang Samarinda, dengan demikian hipotesis penelitian diterima. Pengawasan memiliki pengaruh tetapi tidak siginifikan terhadap produktivitas kerja pegawai Bank Kaltim Syariah Cabang Samarinda, dengan demikian hipotesis penelitian ditolak .

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGARUH MOTIVASI DAN PENGAWASAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA BANK KALTIM SYARIAH CABANG SAMARINDA
Pengarang MUHAMMAD RIZAL - Personal Name
No. Panggil
Subyek Motivasi, Pengawasan, Produktivitas Kerja
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2017
Penerbit
Jurusan Ekonomi Islam
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua