Detail Cantuman Kembali
NURHATIJA - Personal Name

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR DI DESA SEMOI DUA KECAMATAN SEPAKU KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA


NURHATIJA, Progam Studi Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Mulawarman, 2018. Partisipasi Masyarakat dalam Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur di Desa Semoi Dua Kecamatan Sepaku Kabupaten Penajam Paser Utara. Di bawah bimbingan Prof. Dr. Hj. Aji Ratna Kusuma, M.Si dan Dr. Santi Rande, M.Si.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tentang Partisipasi Masyarakat dalam Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur serta faktor-faktoryang menjadi penghambat masyarakat dalam pelaksanaan pembangunan infrastruktur di Desa Semoi Dua Kecamatan Sepaku Kbupaten Penajam PaserUtara. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif dengan fokus penelitian perencanaan, pelaksanaan dan pemanfaatan hasil pembangunan infrastruktur. Pengumpulan data dilakukan cara observasi, wawancara dan dokumentasi langsung di lapangan. Narasumber dari penelitian ini terdiri dari Kepala Desa, kasi kesejahtraan masyaakat, Ketua BPD, Kepala Dusun, Ketua RTdan Masyarakat.
Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Pasrtisipasi Masyakat dalamPelaksanaan Pembangunan infrastruktur di Desa Semoi Dua Kecamatan SepakuKabupaten Penajam Paser Utara telah melibatkan masyarakat, namun keterlibatanmasyarakat masih sangat rendah karena hanya sebagian masyarakat yang ikutterlibat dalam perencanaan pembangunan infrastruktur, untuk pelaksanaanpembangunan pemerintah Desa Semo Dua melaksanakan program padat karyatunai, sedangkan untuk pemanfaatan hasil pembangunan infrastruktur desa yangsudah ada banyak memberikan manfaat bagi masyarakat namun partisipasimasyarakat dalam pemelihaan dikatakan masih kurang. Dan hambatan-hambatanpartisipasi masyarakat Desa Semoi Dua yaitu: rendahnya partisipasi masyarakatdalam swadaya karna faktor ekonomi, kurangnya kesadaran masyarakat dalamberpartisipasi, dan adanya anggapan masyarakat bahwa pembangunan desa adalahtugas aparatur pemerintah saja.
Kata Kunci: Patisipasi Masyarakat, Pembangunan Infrastruktur






Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR DI DESA SEMOI DUA KECAMATAN SEPAKU KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA
Pengarang NURHATIJA - Personal Name
No. Panggil
Subyek Kata Kunci: Patisipasi Masyarakat, Pembangunan Inf
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2020
Penerbit
Jurusan Administrasi Publik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua