Detail Cantuman Kembali
NUR LELI PUTRI DELIA - Personal Name

PENGARUH KEPERCAYAAN DAN E-SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN DALAM PENGGUNAAN INTERNET BANKING PADA BANK CENTRAL ASIA CABANG SAMARINDA


Nur Leli Putri Delia, Pengaruh Kepercayaan Dan E-Service Quality Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan Dalam Penggunaan Internet Banking Pada Bank Central Asia Cabang samarinda. Di bawah bimbingan Ibu Dr. Tetra Hidayati, SE., M.Si dan Ibu Asnawati, SE., MM.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya PengaruhKepercayaan Dan E-Service Quality Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Pada Penggunaan Internet Banking Pada Bank Central Asia Cabang samarinda.
Dalam penelitian Jumlah sampel yang digunakan pada penelitian inisebanyak 75 responden yang merupakan Pengguna Internet Banking Pada Bank Central Asia Cabang samarinda. Alat analisis yang digunakan adalah Analisis Jalur (Path Analysis).
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada penggunaan internetbanking pada Bank Central Asia Cabang Samarinda, ditemukan kepercayaan secara parsial berpengaruh positif terhadap kepuasan, dengan demikian hipotesis terbukti atau diterima. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan padapenggunaan internet banking pada Bank Central Asia Cabang Samarinda,ditemukan secara parsial E-service quality berpengaruh terhadap kepuasan,dengan demikian hipotesis terbukti atau diterima.
Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada Bank Central Asia,ditemukan kepercayaan secara parsial berpengaruh positif terhadap loyalitas,artinya hipotesis penelitian yang diajukan terbukti atau diterima. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada penggunaan internet banking pada Bank Central Asia Cabang Samarinda, ditemukan E-service Quality berpengaruh positif terhadap loyalitas, dengan demikian hipotesis yang diajukan dalam penelitian initerbukti atau diterima. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada penggunaan internet banking pada Bank Central Asia Cabang Samarinda, ditemukan kepuasan secara parsial berpengaruh positif terhadap loyalitas, dengan demikian hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini terbukti atau diterima.



Kata kunci : Kepercayaan, E-Service Quality, Kepuasan, Loyalitas




Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGARUH KEPERCAYAAN DAN E-SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN DALAM PENGGUNAAN INTERNET BANKING PADA BANK CENTRAL ASIA CABANG SAMARINDA
Pengarang NUR LELI PUTRI DELIA - Personal Name
No. Panggil
Subyek Kata kunci : Kepercayaan, E-Service Quality, Kepua
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2019
Penerbit
Jurusan MANAJEMEN
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPA. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua