Detail Cantuman Kembali
AGITA RACHMALA GINTING - Personal Name

PENENTUAN KADAR ASAM AMINO ESENSIAL (METIONIN, LEUSIN, ISOLEUSIN DAN LISIN) PADA TELUR PENYU DAN TELUR BEBEK

Penentuan kadar asam amino esensial (metionin, leusin, isoleusin dan lisin) pada telur penyu dan telur bebek. Telur Penyu dan telur bebek merupakan sumber protein hewani yang tinggi dan mudah didapat. Penelitian ini telah dilakukan dengan mengelompokkan telur penyu dan telur bebek berdasarkan ukuran dan dilanjutkan analisis kadar air dengan Metode Gravimetri, analisis kadar protein total dengan Metode Kjeldahl dan analisis kadar asam amino esensial dengan Metode HPLC (High Performance Liquid Chromatography). Pada penelitian ini, didapatkan kadar air pada campuran (besar, sedang dan kecil) telur penyu 75,2889% dan pada campuran telur bebek 67,9020%. Kadar Protein Total pada campuran telur penyu 8,9268% dan pada campuran telur bebek 14,2455%. Kadar Asam amino esensial pada campuran telur penyu metionin tidak terdeteksi, leusin 3,25%, isoleusin 1,53% dan lisin 2,50%. Pada campuran telur bebek metionin tidak terdeteksi, leusin 1,30%, isoleusin 0,58% dan lisin 0,38%.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENENTUAN KADAR ASAM AMINO ESENSIAL (METIONIN, LEUSIN, ISOLEUSIN DAN LISIN) PADA TELUR PENYU DAN TELUR BEBEK
Pengarang AGITA RACHMALA GINTING - Personal Name
No. Panggil
Subyek Telur penyu, Telur bebek, Asam Amino Esensial
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2017
Penerbit
Jurusan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua