Detail Cantuman Kembali
NURSARI MALINDA - Personal Name

GAMBARAN PENGARUH TERAPI WUDHU TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI BELAJAR SISWI DI SMAN 14 SAMARINDA


Kata kunci : terapi wudhu, konsentrasi belajar
Latar Belakang : wudhu merupakan kegiatan bersuci menggunakan air dengan cara mengusap serta membasuh beberapa anggota badan yang bersifat terapi. Adanya beberapa gerakan yang dilakukan saat berwudhu memiliki banyak manfaat diantaranya dapat meningkatkan konsentrasi.
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengaruh terapi wudhu terhadap peningkatan konsentrasi belajar siswi di SMAN 14 Samarinda.
Metode : Rancangan penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Pemilihan sampel menggunakan purposive sample yang ditentukan berdasarkan kriteria inklusi.
Hasil : Berdasarkan hasil penelitian terhadap 4 partisipan, menunjukkan bahwa terapi wudhu memiliki pengaruh terhadap peningkatan konsentrasi belajar siswi.
Kesimpulan dan Saran : Terapi wudhu memiliki pengaruh terhadap peningkatankonsentrasi belajar pada 3 partisipan dan tidak ada peningkatan konsentrasibelajar pada 1 partisipan lainnya. Partisipan dapat terus menerapkan dan mempraktikkan terapi wudhu guna meningkatkan konsentrasi saat belajar dan sekolah dapat membuat kegiatan shalat zuhur dan ashar berjamaah pada siswa dan siswi lainnya.
Daftar Pustaka : 40 (2009 – 2017)




Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul GAMBARAN PENGARUH TERAPI WUDHU TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI BELAJAR SISWI DI SMAN 14 SAMARINDA
Pengarang NURSARI MALINDA - Personal Name
No. Panggil
Subyek
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2019
Penerbit Fakultas Kedokteran
Jurusan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPA. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua