Detail Cantuman Kembali
SUCI BARIYANI - Personal Name

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA PADA SISWA KELAS XI SMA NABIL HUSEIN SAMARINDA (MATERI MOMENTUM DAN IMPLUS) TAHUN AJARAN 2017/2018


Model Pembelajaran Berbasis Masalah adalah pendekatan pembelajaran yang menggunakan masalah sebagai langkah awal untuk mendapatkan pengetahuan baru agar mencapai prestasi belajar. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk memperbaiki masalah yang ada didalam kelas dan meningkatkan hasil belajar fisika siswa dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah. Subjek penelitian adalah siswa Kelas XI SMA Nabil Husein Samarinda. Penelittian ini dilaksanakan pada semester genap tahun 2017/2018 dalam dua siklus dengan materi Implus dan Momentum. Teknik analisis data hasil belajar dilakukan dengan secara kuantitatif untuk mengetahui nilai rata-rata hasil belajar siswa dalam satu kelas dan peningkatan hasil belajar tiap siklus. Pada awal sebelum melakukan tindakan nilai rata-rata siswa masih dibawah standar nilai KKM yang ditetapkan sebesar 75. kemudian setelah melakukan tindakan, diperoleh dengan nilai rata-rata pada siklus I sebesar 71,66 dengan ketuntasan hasil belajar sekitar 40,00 % dan nilai rata-rata siswa meningkat pada siklus II sehingga diperoleh nilai sebesar 80,5 dengan ketuntasan hasil belajar mencapai 83,33 %.

Kata kunci : Pembelajaran Berbasis Masalah, Hasil Belajar Siswa.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA PADA SISWA KELAS XI SMA NABIL HUSEIN SAMARINDA (MATERI MOMENTUM DAN IMPLUS) TAHUN AJARAN 2017/2018
Pengarang SUCI BARIYANI - Personal Name
No. Panggil
Subyek Pembelajaran Berbasis Masalah, Hasil Belajar Siswa
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2018
Penerbit
Jurusan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua