Detail Cantuman Kembali
Muhammad Aries Firnanda - Personal Name

PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH, BRAND IMAGE, BRAND TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN JASA OJEK ONLINE GOJEK DI SAMARINDA


Muhammad Aries Firnanda, Transportasi online berbasis aplikasi sedang berkembang pesat di dunia termasuk kota-kota besar di Indonesia tak terkecuali kota Samarinda. Salah satu pelaku usaha transportasi berbasis aplikasi di Indonesia adalah GO-JEK. Tujuan penelitian adalah untuk mengatahui pengaruh Electronic Word Of Mouth, Brand Image, Brand Trust terhadap Keputusan Penggunaan Jasa Ojek Online GO-JEK dengan mengambil populasi masyarakat kota Samarinda dengan metode yang digunakan adalah purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 60 responden dengan kriteria pernah menggunakan jasa GO-JEK di Samarinda minimal satu kali. Metode Analisis Data yang digunakan adalah Regresi Linier Berganda menggunakan SPSS versi 23.

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa : Electronic Word Of Mouth berpengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian dibuktikan dengan output dimana nilai thitung > ttabel (3,573>2,003) dengan signifikansi 0,01 ttabel (0,5980,05). Brand Trust berpengaruh positif signifikan terhadap Keputusan
Pembelian dibuktikan dengan output dimana nilai thitung > ttabel (3,333>2,003) dengan signifikansi 0,02

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH, BRAND IMAGE, BRAND TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN JASA OJEK ONLINE GOJEK DI SAMARINDA
Pengarang Muhammad Aries Firnanda - Personal Name
No. Panggil
Subyek Electronic Word Of Mouth, Brand Image, Brand Trust
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2017
Penerbit
Jurusan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua