Detail Cantuman Kembali

UJI ANTIOKSIDAN DAN TINGKAT KESUKAAN PRODUK OLAHAN BIJI BUAH TARAP (Artocarpus odoratissimus)

Antioksidan merupakan senyawa yang dapat meredam radikal bebas. Salah satu sumber antioksidan yaitu buah tarap (A. odoratissimus) dari suku moraceae telah diteliti mengandung aktivitas oksidan tetapi dalam bentuk olahan belum diketahui perubahan aktivitas antioksidannya. Tujuan penelitian untuk mengetahui aktivitas antioksidan dan tingkat kesukaan biji A. odoratissimus sebelum dan sesudah menjadi produk olahan. Uji antioksidan menggunakan metode DPPH (2,2diphenyl-1-picrylhydrazil)

dan uji Organoleptik untuk mengukur tingkat kesukaan. Sampel terdiri dari biji A. odoratissimus mentah dan 3 varian produk olahan biji A. odoratissimus. Vitamin C digunakan sebagai kontrol positif. Sampel diekstrak dengan metanol. Hasil penelitian didapatkan produk biji A.odoratissimus sangrai paling tinggi aktivitas antioksidan. Biji A. odoratissimus goreng dan goreng dengan keju paling disukai dari segi rasa sedangkan biji A. odoratissimus goreng dengan keju paling disukai dari segi tekstur.

Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul UJI ANTIOKSIDAN DAN TINGKAT KESUKAAN PRODUK OLAHAN BIJI BUAH TARAP (Artocarpus odoratissimus)
Pengarang Ni Putu Vivi Adriani Bidantari - Personal Name
No. Panggil SKRIPSI NIP u 2018
Subyek Antioksidan, A. odoratissimus
Olahan, dan Organoleptik
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2018
Penerbit Fakultas Kedokteran
Jurusan Kedokteran
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua