Detail Cantuman Kembali
ANDI FAEDAL - Personal Name

DAMPAK KINERJA KEUANGAN DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO TERHADAP LOANS LOSS PROVISION PADA PERBANKAN DI INDONESIA

Andi Faedal, 2017, Dampak Kinerja Keuangan dan Produk Domestik Bruto Terhadap Loans Loss Provision Pada Perbankan Di Indonesia. Di bimbing oleh : Dr. Justina Ade Judiarni, SE., M.Si dan Rizky Yudarrudin,SE., MM.
Penelitian ini bertujuan untuk memprediksi probabilitas pengaruh variable efisiensi, loan to deposit,capital rasio, size of the bank dan product domestic bruto terhadap loans loss provision pada perbankan di Indonesia pada periode 2011-2015. Popuasi penelitian ini sebanyak 35 Bank Devisa di Indonesia.
Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling, sehingga diperoleh 26 perbankan sampel untuk 5 tahun pengamatan(2011-2015) dengan 182 pengamatan. Data penelitian diperoleh dari laporan keuangan yang telah dipublikasikan dan diunduh dari website Bursa Efek,Indonesia yaitu www.idx.co.id dan www.bi.go.id. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistic deskriptif dan analisis regresi data panel.
Proses analisis data dilakukan terlebih dahulu adalah analisis deskriptif lalu uji hipotesis. Hasil analisis disimpulkan bahwa efisiensi dan size of the bank berpengaruh positif signifikan terhadap laons loss provision. Loan to deposit dan capital rasio berpengaruh negative signifikan terhadap loan loss provision dan product domestic bruto berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap loan loss provision.

Kata Kunci: loans loss provision, efisiensi, loan to deposit, capital rasio, size of the bank, product domesric bruto



Ketersediaan

LOADING LIST...

Detail Information

Judul DAMPAK KINERJA KEUANGAN DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO TERHADAP LOANS LOSS PROVISION PADA PERBANKAN DI INDONESIA
Pengarang ANDI FAEDAL - Personal Name
No. Panggil
Subyek
Bahasa Indonesia
Tempat Terbit Universitas Mulawarman
Tahun Terbit 2017
Penerbit
Jurusan
Lampiran Berkas
LOADING LIST...

Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya  
UPT. PERPUSTAKAAN UNMUL

DIGITAL LIBRARY


Jl. Kuaro Gunung Kelua